Thursday, September 10, 2009

Action Script : Membuat Kursor Bubble

Kalian pasti udah tau artinya bubble , yaitu gelembung . Nah , di sini juga begitu. Kalian akan diajari untuk membuat kursor mouse yang berbentuk gelembung2 . Gelembung di sini juga bisa diatur jumlahnya lho .Nah , lihat nih, previewnya .




Nah ... gini caranya .
  1. At first ...Buka program Macromedia Flash...
  2. Buat objek "lingkaran dengan warna cuma luarnya saja...(look at picture bellow...)" .

  3. Klik kanan gambar lingkaran.> Convert to symbol
  4. Pilih Movie clip> beri nama sesuai keinginan > klik "OK"
  5. Double klik pada objek lingkaran 
  6. Perhatikan bagian Frame Controller . Lihat gambar panah dan dalam objek yang Anda buat harus seperti tampilan tersebut.
  7. Klik kanan gambar lingkaran lagi > Convert to symbol > Movie clip
  8. Letakan kursor pada jendela "Timeline" pada angka 15
  9. Masukkan keyframe dengan cara tekan "F6" keyboard
  10. klik kanan > Create motion tween
  11. Gerakkan objek sembarang tempat yang Anda inginkan .

     
  12. Ganti warna pada objek yang telah Anda gerakkan dengan melihat di jendela "Properties" menjadi "Alpha", ganti angkanya dengan angka "0".
  13. Mainkan animasi Anda .
  14. Buat layer baru untuk tempat script . MaSkkan di akhir frame sebuah keyframe .Tuliskan sript stop(); di keyframenya dengan tekan F9 keyboard .
  15. Kembali ke Scene . Lalu , lakukan Linkage pada Symbol 1 yang telah Anda buat .
  16. Beri centang pada Export for Action script, dan ganti namanya. Ingat !!! Nama tidak boleh memiliki unsur spasi .
  17. Hapus objek lingkaran yang ada di scene
  18. Letakkan script berikut ini di keyframenya.
  19. var i:Number = 0;
    this.createEmptyMovieClip("canvas_mc", 50);
    var myListener:Object = new Object();
    Mouse.addListener(myListener);
    myListener.onMouseMove = function() {
        var t:MovieClip = canvas_mc.attachMovie("bubble", "bubble"+i, canvas_mc.getNextHighestDepth());
        i++;
        t._x = _xmouse;
        t._y = _ymouse;
        t._xscale = t._yscale=(Math.random()*80)+20;
    };

  20. Teks yang tercetak tebal adalah nama objek yang Anda Linkage . Jika namanya berbeda maka harus diubah juga.

Artikel Terkait



3 comments:

Anonymous said...

sip bos, thanks,..

Janu Prioka said...

jjjjjjjjjjjjjjjjjjjjjjjj

Janu Prioka said...

http://januprioka.tk

Post a Comment